Kisah pertarungan burung srigunting vs elang siraja udara
Kisah pertarungan burung srigunting yang mengalahkan elang siraja udara. Diceritakan pada zaman dahulu ada seekor elang jantan yang gagah dan perkasa. dia punya mata yang sangat tajam,dan dia juga memiliki pelatuk runcing dan disertai dengan cakar nya yang sangat tajam dan mematikan. Dia tidak pernah gagal walau sekalipun ketika bertempur memburu mangsa mangsa nya. Dengan kelebihan yang dia miliki,membuat nya menjadi angkuh dan sombong. dia tidak segan segan menindas dan membunuh burung burung yang berani menentang perintahnya. Berita tentang elang ini pun tersebar luas di penjuru hutan. dia begitu terkenal dan ditakuti dimasa itu,bahkan dia di juluki dengan julukan sang raja udara. Akhir nya berita itu sampai lah kepada telinga si burung sawi/srigunting. Burung sawi /srigunting adalah seekor burung yang memiliki suara yang bagus dan juga punya keahlian khusus yaitu bisa menirukan suara dan gerak gerik burung lain nya. Dinamakan srigunting ialah karena burung ini memiliki